Rabu, 15 Desember 2010

musik keroncong

Musik Indonesia atau yang disebut musik Nusantara merupakan semua musik yang berkembang di Nusantara ini, yang mencerminkan atau menonjolkan ciri keindonesiaan, baik dalam segi bahasa maupun gaya melodinya. Musik Nusantara sendiri terdiri dari musik tradisi daerah, musik keroncong, musik dangdut, musik langgam, musik gambus, musik perjuangan, dan musik pop.

Musik Keroncong. Masuk ke Indonesia pada masa kolonialisme.
Masa Kolonialisme

Masuknya bangsa Barat ke Indonesia juga membawa pengaruh besar dalam perkembangan musik Indonesia. Para pendatang ini juga memperkenalkan berbagai alat musik dari negeri mereka. Seperti biola, cello (selo), gitar, seruling (flute), dan ukulele. Mereka pun membawa sistem solmisasi dalam berbagai karya lagu.Pada masa inilah Indonesia mengalami perkembangan musik modern. Pada masa ini para musisi Indonesia menciptakan sajian music berupa perpaduan musik barat dengan musik Indonesia. Sajian musik itu kemudian dikenal sebagai musik keroncong.


dan ternyata musik keroncong unik dan indah. musik ini bisa bergabung dengan macam-macam jenis musik yang lain seperti rock, pop, dan dangdut. keroncong harus terus dilestarikan oleh masyarakat agar ia tidak terus pudar begitu saja
Mudah-mudahan, generasi muda Indonesia bisa terus melanjutkan musik keroncong. Biar generasi muda dapat merasakan keindahan keroncong dan terus melestarikannya. Seharusnya, remaja harus
menghargai musik lama ini karena jika tiada yang lama, maka musik baru yang digila-gilakan oleh mereka tidakkan wujud.

koleksi pop keroncong terbaru diradio citra : hanya ingin kau tahu (republik), mau dibawa kemana (armada), jomblowati (she), cari pacar lagi (ST12), yang (wali) dan masih banyak lagi.......

lagu pop dangdut : ada lagu jatuh bangun......

maupun lagu-lagu keroncong asli... beh, itu apa lagi. lengkap yaaa......

sumber : http://zanuist-mybloger.blogspot.com/2010/12/sejarah-perkembangan-musik-indonesia.html

Tidak ada komentar: